BRAND










PRODUK UNGGULAN
SHARE TO:
DOWNLOAD TABEL EQUIVALENT SPESIAL STEEL
Share to :

STAINLESS STEEL 316
- Karakteristik
- Keunggulan
- Aplikasi
Stainless steel 316 mempunyai komposisi nikel sebesar 10%, kromium 16%, dan 20% molybdenum. Molybdenum adalah elemen kimia yang digunakan untuk menguatkan dan mengeraskan baja. Kandungan zat tersebut menjadikan stainless steel jenis ini lebih tahan terhadap korosi daripada tipe terdekatnya yaitu stainless steel 304.
Fungsi utama stainless 316 adalah melawan karat yang diakibatkan oleh klorida. Harga stainless steel 316 cukup mahal karena kemampuannya dalam menahan korosi. Dalam pemakaiannya pun stainless 316 memiliki ketahanan lebih lama.
Ada berbagai karakteristik yang dimiliki oleh stainless steel grade 316 yang membuatnya banyak digunakan oleh berbagai industri antara lain:
- ketahanan tinggi terhadap karat
- tahan terhadap perlakuan pada suhu tinggi
- memiliki kualitas baik untuk proses deep drawing
- memiliki daya tahan tinggi
- dapat dilas dengan atau tanpa menggunakan filler
Stainless Steel 316 biasanya digunakan untuk :
- Industri kelautan
- Pemrosesan bahan kimia, alat penyulingan
- Alat penyimpanan dan alat kesehatan
- Instalasi operasi kilang minyak dan gas di lepas pantai dalam bentuk pipa injeksi
TERSEDIA DALAM BENTUK


PLATE
ROUND BAR
(Untuk detail ukuran yang tersedia silahkan hubungi kami di No. WhatsApp atau mengisi form Permintaan Harga di bawah ini)